Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Moderasi Beragama Rahmat Semesta Bagi Lokalitas, Bangsa dan Dunia Global

Oleh : M. Daud  Yahya* Pada dasarnya normatif Islam itu sendiri punya watak wasathiyah, moderasi. Alquran menyebut ummatan wasathan (tengah, adil, pilihan. Lihat tafsir QS...
Read More »
Sungai

Sikap Menghadapi Masa Sulit

Oleh: Dzikri Nirwana*   Dalam menjalani kehidupan ini, manusia pasti dihadapkan pada salah satu dari dua hal; kesenangan (yusrun), atau kesusahan (‘usrun). Dua hal ini...
Read More »
Sungai

Menyikapi Bencana Alam

Oleh: Wardani* Sebagaimana keberuntungan, bencana juga merupakan bagian dari kehidupan kita. Hidup tidak selalu beruntung, melainkan terkadang buntung. Salah satu bencana yang sering menimpa kita...
Read More »
Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Relasi Keberislaman-Kebangsaan dan Globalitas-Lokalitas, Aktualisasi Spirit Kepahlawanan dalam Diri Generasi Muda

Setiap tanggal 10 November, kita sebagai warga negara Indonesia yang sadar akan jasa perjuangan para pahlawan memperingati hari Pahlawan. Pada tanggal 10 November 1945, telah...
Read More »
Sungai

“Tradisi“ Mudik Bagi Perekonomian

Oleh: Elida Mahriani, SEI., MM.*  Sudah menjadi kebiasaan dan “tradisi” bagi masyarakat di negara kita setelah menjalani satu bulan ibadah puasa di bulan ramadhan, terasa...
Read More »
Sungai

Memaknai Hubbul Wathan dalam Keberagaman

Oleh  :  Sri Anafarhanah*   Hubbul Wathan atau cinta tanah air merupakan kewajiban bagi setiap warga negara yang bernaung di dalamnya. Mencintai negeri ini tidak...
Read More »
Dr. Rahman Helmi, S.Ag., M.S.I. saat mengamati langit (Foto:Humas UIN Antasari)

Rashdul Qiblah: Cara Mudah Menentukan Arah Kiblat

Setiap tahun, ada dua momen istimewa ketika matahari berada tepat di atas Ka'bah, di Kota Makkah. Peristiwa ini dalam ilmu falak (astronomi Islam) dikenal dengan...
Read More »
Sungai

Arif dalam Memaknai Amr Ma’ruf dan Nahy Munkar

Oleh : Dr. Wardani* Amr ma`ruf artinya menyuruh orang lain untuk melakukan kebaikan, “berdakwah”, atau mengkomunikasikan ajaran-ajaran Islam kepada orang lain. Sedangkan, nahy munkar berarti...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish23 - header

Meme Qur’ani: Vernakulasi Baru ala Generasi Milenial

Pada akhirnya, meme Qur’ani sebagai bentuk vernakulasi ala generasi milenial menyimpan potensi sebagai media pertarungan berbagai ideologi dan kepentingan atas nama pesan agama.
Read More »
slot