
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban
2019-07-04
Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
Kebaikan Versus Keburukan
2019-07-19
Oleh: Dr. Siti Aisyah, M.Ag.* Kebaikan dan keburukan adalah potensi yang ada pada setiap manusia. Nilai agama identik dengan kebaikan, sementara itu nilai keburukan identik...
Read More »
COVID-19 dan Toleransi Antar Umat Beragama
2020-05-05
Oleh : Sitti Rahmasari* Corona Virus Desease (COVID-19) berasal dari negara tirai bambu, namun bisa menginfeksi semua orang di dunia tak terkecuali Indonesia. Menurut Pusat...
Read More »
Fenomena Yang Disepelekan
2018-12-17
Hal yang sudah berlaku umum dan dianggap sepele, seharusnya tidak ada dalam kamus keseharian kita sebagai seorang guru. Menjadi guru yang hanya mengejar evaluasi terbaik...
Read More »
Menjaga Asa Kaum Muda dari Ageisme
2019-06-17
Oleh: Waluyo Satrio Adji* Berikan saya 1000 orang tua niscaya akan saya cabut gunung semeru dari tempatnya, berikan saya 10 pemuda niscaya akan saya guncang...
Read More »
Bukan Pseudo Komunikasi
2019-11-04
Oleh: Musyarrafah Sulaiman Kurdi* “Dan saat kami membuka mulut, semoga kami bukan hanya berkata-kata dalam bahasa manusia, melainkan juga bahasa malaikat, yang menyatakan, “mukjizat...
Read More »
Reorientasi Pajak dan Hutang: Antara Kepentingan dan Kewajiban Negara
2019-01-03
Kemampuan pemerintah dalam membayar hutang juga perlu diperhatikan di tengah depresiasi rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Depresiasi kurs rupiah juga mengalami kenaikan terhadap dollar,...
Read More »
Memahami Petunjuk Alquran
2019-08-21
Oleh: Abdullah Karim* Untuk dapat mengikuti petunjuk-petunjuk Alquran, memang kita harus belajar kepada orang yang ahli atau punya kompetensi di bidang ilmu-ilmu Alquran. Karena...
Read More »
Perempuan Juga Bisa!
2014-04-30
Memperingati momentum Hari Kartini, IAIN Antasari memberdayakan perempuan di lingkungannya sebagai petugas Apel Bulan April 2014, yang dilaksanakan pada Kamis pagi (17/4/2014) di halaman PSB...
Read More »