Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

39
Program Studi
12081
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
28650
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Testimoni reviu buku Pak Mujib oleh Bulkini

Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api

Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Nilai-nilai Pendidikan Kemasyarakatan dalam Bingkai Modernitas

Oleh: Anwar Hafidzi*    Christian Maier dari University of Bamberg berpendapat bahwa pada abad ke-21 ini, perkembangan keilmuan dan teknologi sudah menjerat kepribadian manusia yang...
Read More »

Perempuan Juga Bisa!

Memperingati momentum Hari Kartini, IAIN Antasari memberdayakan perempuan di lingkungannya sebagai petugas Apel Bulan April 2014, yang dilaksanakan pada Kamis pagi (17/4/2014) di halaman PSB...
Read More »
Sungai

Di Balik Kata “Selamat”

Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »
Sungai

Realisasi Tauhid Dalam Kehidupan

Oleh: Abdullah Karim* Sebagai seorang muslim, kita dituntut untuk merealisasikan tauhid dalam kehidupan kita sehari-hari, karena tauhid merupakan ajaran dasar Islam yang di atasnya dibangun...
Read More »
Sungai

Kepatutan Zakat Fitrah Berupa Uang

Oleh: Firqah Annajiyah Mansyuroh*   Pada bulan Ramadan, ada zakat khusus yang harus dikeluarkan oleh umat Muslim yang berpuasa dengan tujuan membersihkan mereka dari ucapan...
Read More »
Sungai

COVID-19 dan Toleransi Antar Umat Beragama

Oleh  :  Sitti Rahmasari* Corona Virus Desease (COVID-19) berasal dari negara tirai bambu, namun bisa menginfeksi semua orang di dunia tak terkecuali Indonesia. Menurut Pusat...
Read More »
Sungai

Memaknai Hubbul Wathan dalam Keberagaman

Oleh  :  Sri Anafarhanah*   Hubbul Wathan atau cinta tanah air merupakan kewajiban bagi setiap warga negara yang bernaung di dalamnya. Mencintai negeri ini tidak...
Read More »
Sungai

Menjadi Manusia Terbaik

Oleh: Hairul Hudaya*   Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain’. Hadis ini diriwayatkan oleh al-Tabrani dalam Mu’jam...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish21 - header

I Don’t Want to Share The Spotlight

Tak jauh beda dengan dunia hiburan, di dunia kerja kantoran, keadaan justru lebih buruk. Perilaku perundungan (bullying) yang biasanya marak ditemui pada remaja (yang juga...
Read More »