Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish03 - header

Makna Idul Fitri Kembali ke Jati Diri Manusia

Hakikat Idul Fitri adalah hari kembalinya umat manusia pada keaslian fitrahnya yang merupakan akar penciptaan manusia.
Read More »
Sungai

Ciptakan Harmonisasi Pluralitas Beragama pada Era 4.0

Oleh : Huriyah* Indonesia adalah bagian dari bangsa di dunia yang berlandaskan pada nilai-nilai ketuhanan walaupun bukan negara agama, tetapi tidak terlepas dari baju agama....
Read More »
Sungai

Menuntut Ilmu Dalam Horizon

Oleh: Muqarramah Sulaiman Kurdi*   “Non schole, sed vitae discimus” Seneca, dalam Epistulae morales ad Lucilium 106, 11–12   Secena the  Younger (4 SM-65) adalah...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish10 - header

Islam dan Fenomena Hoax di Dunia Medsos

Untuk menjadi pembaca yang cerdas, tetap tuntutannya kita harus memiliki budaya literasi yang bagus, dan memperbanyak bacaan, serta tidak menjadikan informasi di media sosial sebagai...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish29 - header

Meditasi Jiwa (Cara Efektif Maksimalkan Kecerdasan Manusia) – Aulia Aziza

MEDITASI JIWA: CARA EFEKTIF MAKSIMALKAN KECERDASAN MANUSIA oleh: Aulia Aziza*   Selama ini banyak orang beranggapan bahwa cara efektif untuk menyegarkan pikiran atau untuk mendapatkan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish27 - header

Si Penyebar HOAX? Si Kurang Malam Tidurnya dan Kurang Jauh Mainnya

Si penyebar hoax biasanya akan meminta orang lain untuk menyebarkan dan memviralkan info hoax yang disebarkannya dengan iming-iming pahala, iming-iming bertambah pulsa, iming-iming baterai handphone...
Read More »
Sungai

Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun

Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »
Sungai

Kolaborasi Antar Pemeluk Agama Dalam Melawan COVID-19

Oleh  :  Ratna Kartika Irawati* Munculnya virus corona jenis baru yang awalnya diduga berasal dari kelelawar, membuat kepanikan tersendiri bagi umat manusia dari berbagai penjuru...
Read More »
Sungai

COVID-19 dan Toleransi Antar Umat Beragama

Oleh  :  Sitti Rahmasari* Corona Virus Desease (COVID-19) berasal dari negara tirai bambu, namun bisa menginfeksi semua orang di dunia tak terkecuali Indonesia. Menurut Pusat...
Read More »
https://sidalis.bappeda.jatengprov.go.id/