Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Toonapps Muhammad Zainal Abidin Ketua LP2M UIN Antasari (by Fira)

Memahami Perbedaan dalam Penentuan Hilal

Ramadhan 1445 H tahun ini ditandai dengan perbedaan dalam penentuan Hilal antara Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama (NU). Muhammadiyah sebagai representasi kalangan modernis Islam mengawali puasa...
Read More »

Intelektualitas Hanya Bagian Terkecil

Manusia dulunya danggap sebagai homo sapiens (spesies yang berfikir), anggapan ini ternyata dianggap keliru, Visi baru para ilmuan menemukan, intelektualitas manusia hanya merupakan bagian terkecil...
Read More »
Sungai

Menjaga Pandangan Dalam Islam

Oleh: Dzikri Nirwana*   ‘Cuci mata’ merupakan istilah yang sangat familiar di masyarakat kita, terlebih di kalangan generasi muda, yang merupakan tren untuk menghibur diri,...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish27 - header

Si Penyebar HOAX? Si Kurang Malam Tidurnya dan Kurang Jauh Mainnya

Si penyebar hoax biasanya akan meminta orang lain untuk menyebarkan dan memviralkan info hoax yang disebarkannya dengan iming-iming pahala, iming-iming bertambah pulsa, iming-iming baterai handphone...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish06 - header

Sepak Bola dan Inflasi

Demi menyelamatkan para mas ganteng pemain sepakbola Rusia itu, pendekatan penanganan inflasi secara konvensional sepertinya perlu ditambah dengan pendekatan secara syariah, dimana tak hanya menekankan...
Read More »
Reviu buku Pendidikan Era Digital oleh Ihda Ihromi

UIN Antasari Menjawab Tantangan Global di Era Digital

Segenap impian, harapan, usaha dan doa yang terus menyertai sepanjang perjalanan penulis sebagai Rektor UIN Antasari membuat pembaca terkesima dan semakin memahami betapa besar kesungguhan...
Read More »
Sungai

Di Balik Kata “Selamat”

Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »
Reviu Buku Terbaru Rektor UIN Antasari oleh Firqah Annajiyah Mansyuroh

Menavigasi Aliran Perubahan: Prof Mujib dan Sungai Ilmu di UIN Antasari

Tercengang adalah reaksi yang tidak saya lebih-lebihkan saat membaca buku penuh kejujuran yang ditulis oleh Prof. Mujib. Pasalnya, saya berekspektasi membaca tentang bagaimana pendidikan di...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish09 - header

Rasionalitas Nabi Ibrahim Dalam Beragama

Kelebihan manusia atas makhluk lainnya adalah kepemilikannya terhadap akal yang harus terus dipergunakan untuk memeriksa, menilai, dan mengevaluasi setiap fase dari kehidupan, lebih-lebih masalah keberagamaan...
Read More »