Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof Dr. H. Wardani, M.Ag., (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman

Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Menyikapi Bencana Alam

Oleh: Wardani* Sebagaimana keberuntungan, bencana juga merupakan bagian dari kehidupan kita. Hidup tidak selalu beruntung, melainkan terkadang buntung. Salah satu bencana yang sering menimpa kita...
Read More »
Prof. Dr. Syaugi Mubarak, M.A., M.A., CIIQA, Guru Besar UIN Antasari (Desain oleh Ananda Shafira Triadi)

Puasa dan Al-Mahrûm

Puasa dengan segudang nilai-nilai kemanusian dalam ajarannya memiliki peran penting untuk menghalau tragedi-tragedi seperti bunuh diri terulang kembali. Nilai-nilai filantropi dalam puasa sejatinya dapat mencegah...
Read More »
Sungai

Menjamurnya Sekolah Islam Dalam Mengembalikan Kejayaan Islam

Oleh: Sitti Rahmasari*   Islamic Golden Age, mungkin kita pernah mendengar istilah ini atau mungkin juga pernah membaca atau bahkan mempelajarinya. Jika kita bahasakan islamic...
Read More »
Sungai

Memaknai Memakmurkan Mesjid

Oleh: Dzikri Nirwana* Masjid adalah tempat yang paling baik di muka bumi. Masjid adalah rumah Allah swt., tempat yang sangat mulia dan sangat utama untuk...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish14 - header

Nabi Ibrahim Sang Kekasih Allah: Lambang Citra Keimanan Sepanjang Masa

Sesungguhnya ayat-ayat al-Qur’an dan hadits-hadits lebih banyak porsinya membicarakan idealisme keluarga dan rumah tangga daripada bicara politik.
Read More »
Sungai

Pentingnya Membaca Dan Menulis Untuk Kemajuan

Oleh: Noor Hasanah, MA*  Riset yang dilakukan oleh UNESCO pada tahun 2016 menyebutkan bahwa Negara kita, Indonesia ini termasuk sebagai negara dengan minat baca yang...
Read More »
Sungai

Jangan Bertakwa Setahun Sekali

Oleh: Miftah Faridh* Salah satu momen tahunan yang selalu menyedot perhatian umat Islam adalah tibanya bulan suci Ramadhan. setiap memasuki bulan puasa ini, ada nuansa...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish15 - header

Mau Jadi Apa Negeri Ini Kalau Pemimpinnya Suka Tersengat Kasus Korupsi?

Pelaksanaan amanah dan pemenuhan janji merupakan ajaran yang sangat penting dalam ekonomi Islam.
Read More »
Sungai

Keluarga Benteng Utama Mencegah Radikalisme

Oleh : Tarwilah* Semakin maraknya paham radikal di tengah-tengah masyarakat, perlu mendapatkan perhatian yang serius dari semua kalangan, baik dari tokoh masyarakat, tokoh agama, pemerintah...
Read More »