Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

Testimoni reviu buku Pak Mujib oleh Bulkini

Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api

Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »
Sungai

Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun

Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »
Sungai

Ramadhan, Hadiah Yang Indah

Oleh: Wahyudi Ibnu Yusuf*   Apa perasaan anda jika mendapat hadiah yang indah dari orang yang dikasihi? Tentunya akan senang dan gembira. Itu perasaan yang...
Read More »
Sungai

“Tradisi“ Mudik Bagi Perekonomian

Oleh: Elida Mahriani, SEI., MM.*  Sudah menjadi kebiasaan dan “tradisi” bagi masyarakat di negara kita setelah menjalani satu bulan ibadah puasa di bulan ramadhan, terasa...
Read More »
Sungai

Di Balik Kata “Selamat”

Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »

Melawan Radikalisme Dengan GLS

Oleh  :  Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »
Sungai

Problematika Sungai di “Kota Seribu Sungai”

Problematika Sungai Di “Kota Seribu Sungai” (Solusi dari Kearifan Lokal Hingga Kearifan Religius) Oleh : Wardani* “Kembali ke alam” (back to nature) atau “kembali ke...
Read More »
Ahmad Muhajir, Ph.D. saat menjadi narasumber (Foto:Humas/Jamal Ripani)

Mana Ulama Perempuannya?

Absennya ulama perempuan dalam daftar tokoh di Ensiklopedi Ulama Banjar Edisi 2024 menjadi topik hangat dalam diskusi buku yang berlangsung di Pondok Pesantren Darul Hijrah...
Read More »
Sungai

Pendidikan Berbasis Islam Menuju Saleh-Smart Kids

Oleh: Ratna Kartika Irawati* Dikutip dari detik.com, Azzalira Alayya Zahwa dan Alfi Fatimatuz Zahro merupakan siswa kelas X MIPA MAN 1 Kudus yang memperoleh juara...
Read More »
https://dsi.unair.ac.id/