Berita Universitas

Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21
2025-12-13
LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »
Sungai Kearifan
Tantangan dan Tawaran Solusi Membangun Budaya Ushuli di Era Modern
2019-08-06
Oleh : Wahyudi Ibnu Yusuf* Ijtihad adalah satu-satunya metode syar’i untuk menentukan status hukum atas suatu perbuatan dan benda. Seorang Mujtahid haruslah memiliki kualifikasi dan...
Read More »
e-sport, Awal Mula Perang Akidah
2019-08-23
Oleh: Wiwik Agustinaningsih* Di café, para pemuda duduk berhadapan satu meja, dengan gadget masing-masing, saling adu mobile legends. Anak rewel di tempat umum, diberi...
Read More »
Menggali Kearifan di Balik Bencana
2019-03-12
Islam memandang bahwa segala bencana dan musibah yang melanda, termasuk apa pun yang kita rasakan, itu semua menunjukkan kemahakuasaan Allah swt. Bahwa tidak ada yang...
Read More »
Problematika Sungai di “Kota Seribu Sungai”
2019-08-02
Problematika Sungai Di “Kota Seribu Sungai” (Solusi dari Kearifan Lokal Hingga Kearifan Religius) Oleh : Wardani* “Kembali ke alam” (back to nature) atau “kembali ke...
Read More »
Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api
2024-05-13
Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »
Iklan … Madu atau Racun ?
2018-11-05
Selain permasalahan kejujuran yang dimiliki oleh penjual ataupun pemasang iklan, kadang terjadi persaingan antar produk yang secara terang-terangan disisipkan pada konten iklan yang ditayangkan.
Read More »
Ramadhan, Hadiah Yang Indah
2019-10-15
Oleh: Wahyudi Ibnu Yusuf* Apa perasaan anda jika mendapat hadiah yang indah dari orang yang dikasihi? Tentunya akan senang dan gembira. Itu perasaan yang...
Read More »
Taktiknya Si Mr. Crack
2018-10-12
Kecerdasan, ketenangan dan kegesitan Mr. Crack dalam menghadapi krisis perlu dicontoh oleh pemerintah saat ini, mengingat nilai tukar Rupiah yang hari ini sudah mencapai titik...
Read More »
Pendidikan Yang (Belum) Mendidik
2018-11-07
Pendidikan (Islam) masih mengalami kekaburan makna, sehingga apapun hasilnya selalu ditimpakan kepada pendidikan. Karenanya, Tafsir menilai bahwa umat Islam belum memiliki teori-teori pendidikan Islam yang...
Read More »




