Berita Universitas

Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Misykat
Sungai Kearifan
Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21
2025-12-13
LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »
Sungai Kearifan
Udah Dengar Sabyan ?
2018-08-13
Duh, sejatinya, seni dan agama tidak terpisah, jika keduanya selaras.
Read More »
Menuntut Ilmu Dalam Horizon
2019-11-01
Oleh: Muqarramah Sulaiman Kurdi* “Non schole, sed vitae discimus” Seneca, dalam Epistulae morales ad Lucilium 106, 11–12 Secena the Younger (4 SM-65) adalah...
Read More »
Memahami Petunjuk Alquran
2019-08-21
Oleh: Abdullah Karim* Untuk dapat mengikuti petunjuk-petunjuk Alquran, memang kita harus belajar kepada orang yang ahli atau punya kompetensi di bidang ilmu-ilmu Alquran. Karena...
Read More »
Behind The Scene Akreditasi
2024-12-09
"BERAPA sih jumlah prodi yang unggul?” tanya kolega saya sesama asesor Badan Akreditasi Nasional (BAN) Perguruan Tinggi (PT), saat secara bersama-sama dalam perjalanan melaksanakan tugas...
Read More »
Reorientasi Pajak dan Hutang: Antara Kepentingan dan Kewajiban Negara
2019-01-03
Kemampuan pemerintah dalam membayar hutang juga perlu diperhatikan di tengah depresiasi rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Depresiasi kurs rupiah juga mengalami kenaikan terhadap dollar,...
Read More »
Puasa dan Al-Mahrûm
2024-03-15
Puasa dengan segudang nilai-nilai kemanusian dalam ajarannya memiliki peran penting untuk menghalau tragedi-tragedi seperti bunuh diri terulang kembali. Nilai-nilai filantropi dalam puasa sejatinya dapat mencegah...
Read More »
Rashdul Qiblah: Cara Mudah Menentukan Arah Kiblat
2025-05-26
Setiap tahun, ada dua momen istimewa ketika matahari berada tepat di atas Ka'bah, di Kota Makkah. Peristiwa ini dalam ilmu falak (astronomi Islam) dikenal dengan...
Read More »
Beragama [Seharusnya] Seperti Tiki-Taka
2020-06-10
Oleh : Najib Irsyadi* Football is my religion (sepak bola adalah agamaku), sebuah ungkapan yang sangat populer di telinga penggila bola. Ungkapan ini juga diabadikan...
Read More »
COVID-19 dan Narasi Agama
2020-05-08
Oleh : Noor Hasanah* Di awal tahun 2020, masyarakat dunia digegerkan oleh Coronavirus Disease atau yang lebih populer dengan singkatan Covid-19. Angka 19 menunjukan tahun,...
Read More »




