Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Dr. Rahman Helmi, S.Ag., M.S.I. saat mengamati langit (Foto:Humas UIN Antasari)

Rashdul Qiblah: Cara Mudah Menentukan Arah Kiblat

Setiap tahun, ada dua momen istimewa ketika matahari berada tepat di atas Ka'bah, di Kota Makkah. Peristiwa ini dalam ilmu falak (astronomi Islam) dikenal dengan...
Read More »

Sungai Kearifan

Intelektualitas Hanya Bagian Terkecil

Manusia dulunya danggap sebagai homo sapiens (spesies yang berfikir), anggapan ini ternyata dianggap keliru, Visi baru para ilmuan menemukan, intelektualitas manusia hanya merupakan bagian terkecil...
Read More »
Sungai

Antara Muslimah dan Tren Busana

Oleh: Mufida Istati* Seringkali kita temui para pengunjung dari berbagai usia. Kelompok ibu-ibu, dewasa, remaja, anak-anak, dan grup keluarga menikmati akhir pekannya dengan mengunjungi pusat...
Read More »
Sungai

Problematika Sungai di “Kota Seribu Sungai”

Problematika Sungai Di “Kota Seribu Sungai” (Solusi dari Kearifan Lokal Hingga Kearifan Religius) Oleh : Wardani* “Kembali ke alam” (back to nature) atau “kembali ke...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish29 - header

Meditasi Jiwa (Cara Efektif Maksimalkan Kecerdasan Manusia) – Aulia Aziza

MEDITASI JIWA: CARA EFEKTIF MAKSIMALKAN KECERDASAN MANUSIA oleh: Aulia Aziza*   Selama ini banyak orang beranggapan bahwa cara efektif untuk menyegarkan pikiran atau untuk mendapatkan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish19 - header

Reorientasi Pajak dan Hutang: Antara Kepentingan dan Kewajiban Negara

Kemampuan pemerintah dalam membayar hutang juga perlu diperhatikan di tengah depresiasi rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Depresiasi kurs rupiah juga mengalami kenaikan terhadap dollar,...
Read More »
Sungai

Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban

Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
Sungai

Allah….Jauh atau Dekat?

Oleh: Muhammad Rusydi*   “Subhānallāh wal Ḥamdulillāh …”, dengan penuh khusyuk dan mata yang terlihat basah karena air mata guruku menutup pengajiannya tentang konsep tanzīh...
Read More »
Sungai

Menggali Hikmah Lewat Tafakkur

Oleh: Rabiatul Adawiah*   Pada dasarnya manusia terbentuk dari tiga substansi, yaitu: jasad, ruh dan nafs. Jasad (al-jasma>niyyah) memiliki natur tersendiri. Al-Farabi mengungkapkan substansi ini...
Read More »
Sungai

Busana Muslim: Antar Trend Dan Syariat Di Tengah Zaman Modern

Oleh: Muhammad Torieq Abdillah*   Sebagai negara yang mempunyai enam agama resmi, Indonesia juga memiliki beragam budaya, suku, bahasa, dan lain sebagainya. Tak dapat dipisahkan...
Read More »