Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Wajah Islam di UIN: Antara Transformasi, Ambiguitas, dan Harapan Baru
2025-11-17
TRANSFORMASI IAIN menjadi UIN adalah salah satu perubahan paling besar dalam sejarah pendidikan tinggi Islam Indonesia. Perubahan ini lahir dari kebutuhan zaman: membuka akses akademik...
Read More »
Sungai Kearifan
Wujud Sebenarnya Masjid Peradaban
2019-07-04
Oleh: Restu Khaliq* Lari-lari kecil dua anak yang masih usia balita disertai tawa riang mengiringi langkahku sholat maghrib berjamaah di masjid terdekat dengan rumah. Sembari...
Read More »
Melawan Radikalisme Dengan GLS
2020-08-05
Oleh : Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »
Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring
2019-09-27
Oleh: Muhammad Arif Billah* Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat tinggal saya. Kuliah...
Read More »
Bekerja Sebagai Sendi Dalam Kehidupan
2019-07-31
Oleh: Sri Anafarhanah, MSI* Sayup-sayup sang mentari mulai menampakkan dirinya dengan sedikit malu ketika mega-mega merah mulai memudar dan akhirnya lenyap seiring dengan munculnya cahaya...
Read More »
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Makna Idul Fitri Kembali ke Jati Diri Manusia
2018-06-28
Hakikat Idul Fitri adalah hari kembalinya umat manusia pada keaslian fitrahnya yang merupakan akar penciptaan manusia.
Read More »
Menjadi Manusia Terbaik
2019-09-09
Oleh: Hairul Hudaya* Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain’. Hadis ini diriwayatkan oleh al-Tabrani dalam Mu’jam...
Read More »
Sikap Kita Terhadap Non-Muslim, Masihkah Sekeras Itu?
2020-11-09
Oleh : Dr. Wardani* Ada adagium lama yang terdengar sangat indah: relevan dengan setiap waktu dan tempat” (shâlih li kulli zamân wa makân). Hal...
Read More »
Puasa dan Al-Mahrûm
2024-03-15
Puasa dengan segudang nilai-nilai kemanusian dalam ajarannya memiliki peran penting untuk menghalau tragedi-tragedi seperti bunuh diri terulang kembali. Nilai-nilai filantropi dalam puasa sejatinya dapat mencegah...
Read More »




