Berita Universitas

Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Misykat
Sungai Kearifan
Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21
2025-12-13
LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Damai Itu Agung
2018-08-01
Dengan adanya ukhuwah Islamiyah, ukhuwah wathaniyah, ukhuwah insaniyah diharapkan terciptanya rasa damai. Sebab, bukankah damai itu indah dan agung. Sebagaimana dimaklumi bahwa tujuan manusia sebagai...
Read More »
Di Balik Kata “Selamat”
2019-07-11
Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »
Islam dan Fenomena Hoax di Dunia Medsos
2018-08-23
Untuk menjadi pembaca yang cerdas, tetap tuntutannya kita harus memiliki budaya literasi yang bagus, dan memperbanyak bacaan, serta tidak menjadikan informasi di media sosial sebagai...
Read More »
Membenci Vs Mencintai
2019-07-22
Oleh: Imadduddin* Sesungguhnya siapa saja yang mencintai seseorang karena orang tersebut menberinya sesuatu, maka dia tidaklah mencintai selain pemberian itu. Dan siapa yang mengatakan bahwa...
Read More »
Fenomena Yang Disepelekan
2018-12-17
Hal yang sudah berlaku umum dan dianggap sepele, seharusnya tidak ada dalam kamus keseharian kita sebagai seorang guru. Menjadi guru yang hanya mengejar evaluasi terbaik...
Read More »
Iklan … Madu atau Racun ?
2018-11-05
Selain permasalahan kejujuran yang dimiliki oleh penjual ataupun pemasang iklan, kadang terjadi persaingan antar produk yang secara terang-terangan disisipkan pada konten iklan yang ditayangkan.
Read More »
Mengelola Perbedaan, Menuai Rahmat
2019-06-20
Oleh: Wardani* Realitas umat kita ini beragam, tidak hanya suku-sukunya, melainkan juga agama-agamanya. Bahkan, dalam satu agama pun ada keragaman. Dalam agama Islam, ada aliran-aliran:...
Read More »
Nabi Ibrahim Sang Kekasih Allah: Lambang Citra Keimanan Sepanjang Masa
2018-09-25
Sesungguhnya ayat-ayat al-Qur’an dan hadits-hadits lebih banyak porsinya membicarakan idealisme keluarga dan rumah tangga daripada bicara politik.
Read More »




