Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish07 - header(1)

Damai Itu Agung

Dengan adanya ukhuwah Islamiyah, ukhuwah wathaniyah, ukhuwah insaniyah diharapkan terciptanya rasa damai. Sebab, bukankah damai itu indah dan agung. Sebagaimana dimaklumi bahwa tujuan manusia sebagai...
Read More »
Sungai

Sadari Etika Curhat di Media Sosial

Oleh: Yulia Hairina, M.Psi, Psikolog* Hari gini, siapa sih yang tidak pernah bersentuhan dengan media sosial? dari bangun tidur sampai mau tidur lagi, wajib hukumnya...
Read More »
Sungai

Membenci Vs Mencintai

Oleh: Imadduddin* Sesungguhnya siapa saja yang mencintai seseorang karena orang tersebut menberinya sesuatu, maka dia tidaklah mencintai selain pemberian itu. Dan siapa yang mengatakan bahwa...
Read More »
Reviu Buku Terbaru Rektor UIN Antasari oleh Firqah Annajiyah Mansyuroh

Menavigasi Aliran Perubahan: Prof Mujib dan Sungai Ilmu di UIN Antasari

Tercengang adalah reaksi yang tidak saya lebih-lebihkan saat membaca buku penuh kejujuran yang ditulis oleh Prof. Mujib. Pasalnya, saya berekspektasi membaca tentang bagaimana pendidikan di...
Read More »
Sungai

Arapaima Gigas Dan Perbankan Kita: Caplokisasi Asing Masih Berlanjut

Oleh: Rimayanti*   Bagi yang hobi mancing, dapat ikan itu cuma bonus, yang pasti dinikmati adalah keseruan mancingnya sendiri. Tapi kalau ikannya sepanjang 3 meter...
Read More »

Melawan Radikalisme Dengan GLS

Oleh  :  Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish06 - header

Sepak Bola dan Inflasi

Demi menyelamatkan para mas ganteng pemain sepakbola Rusia itu, pendekatan penanganan inflasi secara konvensional sepertinya perlu ditambah dengan pendekatan secara syariah, dimana tak hanya menekankan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish21 - header

I Don’t Want to Share The Spotlight

Tak jauh beda dengan dunia hiburan, di dunia kerja kantoran, keadaan justru lebih buruk. Perilaku perundungan (bullying) yang biasanya marak ditemui pada remaja (yang juga...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish18 - header

Pendidikan Yang (Belum) Mendidik

Pendidikan (Islam) masih mengalami kekaburan makna, sehingga apapun hasilnya selalu ditimpakan kepada pendidikan. Karenanya, Tafsir menilai bahwa umat Islam belum memiliki teori-teori pendidikan Islam yang...
Read More »
https://dsi.unair.ac.id/