Berita Universitas

Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21
2025-12-13
LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »
Sungai Kearifan
Islam Dan Moderasi Beragama
2020-09-15
Oleh : Rabiatul Adawiah* Apa sih moderasi beragama itu? Untuk menjawab pertanyaan ini maka kita harus mengetahui makna dari moderasi itu sendiri. Moderasi berasal dari...
Read More »
Pendidikan Era Digital
2024-10-23
TIDAK begitu banyak akademisi yang tetap mampu produktif dalam menulis walaupun sudah menjadi pejabat, apalagi jabatan tertinggi kampus sebagai seorang Rektor. Tidak begitu banyak juga...
Read More »
Kajian Virtual: Sarana Membersamai Umat dalam Menghadapi Pandemi COVID-19
2020-09-24
oleh : Afifah Linda Sari* Memasuki masa kenormalan baru atau lebih trennya disebut dengan New Normal, tidak lantas membuat kita lengah akan protokol kesehatan...
Read More »
Memaknai Memakmurkan Mesjid
2019-09-03
Oleh: Dzikri Nirwana* Masjid adalah tempat yang paling baik di muka bumi. Masjid adalah rumah Allah swt., tempat yang sangat mulia dan sangat utama untuk...
Read More »
Bukan Pseudo Komunikasi
2019-11-04
Oleh: Musyarrafah Sulaiman Kurdi* “Dan saat kami membuka mulut, semoga kami bukan hanya berkata-kata dalam bahasa manusia, melainkan juga bahasa malaikat, yang menyatakan, “mukjizat...
Read More »
Arapaima Gigas Dan Perbankan Kita: Caplokisasi Asing Masih Berlanjut
2019-08-16
Oleh: Rimayanti* Bagi yang hobi mancing, dapat ikan itu cuma bonus, yang pasti dinikmati adalah keseruan mancingnya sendiri. Tapi kalau ikannya sepanjang 3 meter...
Read More »
Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring
2019-09-27
Oleh: Muhammad Arif Billah* Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat tinggal saya. Kuliah...
Read More »
Pentingnya Membaca Dan Menulis Untuk Kemajuan
2019-07-29
Oleh: Noor Hasanah, MA* Riset yang dilakukan oleh UNESCO pada tahun 2016 menyebutkan bahwa Negara kita, Indonesia ini termasuk sebagai negara dengan minat baca yang...
Read More »
Idul Fitri dan Masyarakat Muslim
2019-06-10
Oleh: Ahmad Muradi* Setelah berlalu bulan ramadhan yang diyakini sebagai bulan yang penuh berkah sebab di dalamnya terdapat sumber motivasi yang luar biasa yang dijanjikan...
Read More »




