Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

Intelektualitas Hanya Bagian Terkecil

Manusia dulunya danggap sebagai homo sapiens (spesies yang berfikir), anggapan ini ternyata dianggap keliru, Visi baru para ilmuan menemukan, intelektualitas manusia hanya merupakan bagian terkecil...
Read More »
Sungai

“Tradisi“ Mudik Bagi Perekonomian

Oleh: Elida Mahriani, SEI., MM.*  Sudah menjadi kebiasaan dan “tradisi” bagi masyarakat di negara kita setelah menjalani satu bulan ibadah puasa di bulan ramadhan, terasa...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish15 - header

Mau Jadi Apa Negeri Ini Kalau Pemimpinnya Suka Tersengat Kasus Korupsi?

Pelaksanaan amanah dan pemenuhan janji merupakan ajaran yang sangat penting dalam ekonomi Islam.
Read More »
Sungai

Jangan Ajari Anak Menabung !

Oleh: Difi Dahliana, MEI*   Siapa di kelas ini yang rutin menabung ? Pertanyaan yang selalu sukses membuat kelas menjadi ramai, karena lebih banyak yang...
Read More »
Sungai

Pluralisme Liberal Dibalik Al-Qur’an Dan Sila Pertama

Oleh: M. Noor Aspihan*   Kalau kita perhatikan asal kata pluralisme ialah istilah yang berhubungan dengan sebuah aliran filsafat, yang merupakan sistem berfikir guna diadu...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish06 - header

Sepak Bola dan Inflasi

Demi menyelamatkan para mas ganteng pemain sepakbola Rusia itu, pendekatan penanganan inflasi secara konvensional sepertinya perlu ditambah dengan pendekatan secara syariah, dimana tak hanya menekankan...
Read More »
Sungai

Syarat Moderasi Beragama

Oleh  :  Imadduddin* Kementerian Agama Republik Indonesia mendefinisikan moderasi beragama sebagai cara pandang, sikap dan perilaku di tengah-tengah di antara pilihan yang ektrem. Ekstrim yang...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish22 - header

Capres – Nomics

Mendekati Pilpres 2019. Kondisi tampak makin kikuk. Politik dan ekonomi saling berhimpit. Ekonomi panas, ongkos politik melangit. Birahi berkuasa selingkuh dengan pengusaha. Ibarat dua sisi...
Read More »
Sungai

Beragama [Seharusnya] Seperti Tiki-Taka

Oleh : Najib Irsyadi* Football is my religion (sepak bola adalah agamaku), sebuah ungkapan yang sangat populer di telinga penggila bola. Ungkapan ini juga diabadikan...
Read More »
slot