Berita Universitas

Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Misykat
Sungai Kearifan
Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21
2025-12-13
LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »
Sungai Kearifan
Menggali Hikmah Lewat Tafakkur
2019-09-12
Oleh: Rabiatul Adawiah* Pada dasarnya manusia terbentuk dari tiga substansi, yaitu: jasad, ruh dan nafs. Jasad (al-jasma>niyyah) memiliki natur tersendiri. Al-Farabi mengungkapkan substansi ini...
Read More »
Mengembangkan Kecerdasan Sosial – Febrianawati Yusup
2019-04-18
MENGEMBANGKAN KECERDASAN SOSIAL: JANGAN HANYA INGIN DIMENGERTI, TAPI MENGERTILAH oleh: Febrianawati Yusup* Saat mendengar kata kecerdasan sosial, pastilah kita sudah membayangkan tentang kecerdasan...
Read More »
Nabi Ibrahim Sang Kekasih Allah: Lambang Citra Keimanan Sepanjang Masa
2018-09-25
Sesungguhnya ayat-ayat al-Qur’an dan hadits-hadits lebih banyak porsinya membicarakan idealisme keluarga dan rumah tangga daripada bicara politik.
Read More »
Jangan Bertakwa Setahun Sekali
2019-06-03
Oleh: Miftah Faridh* Salah satu momen tahunan yang selalu menyedot perhatian umat Islam adalah tibanya bulan suci Ramadhan. setiap memasuki bulan puasa ini, ada nuansa...
Read More »
Menuntut Ilmu Dalam Horizon
2019-11-01
Oleh: Muqarramah Sulaiman Kurdi* “Non schole, sed vitae discimus” Seneca, dalam Epistulae morales ad Lucilium 106, 11–12 Secena the Younger (4 SM-65) adalah...
Read More »
Iklan … Madu atau Racun ?
2018-11-05
Selain permasalahan kejujuran yang dimiliki oleh penjual ataupun pemasang iklan, kadang terjadi persaingan antar produk yang secara terang-terangan disisipkan pada konten iklan yang ditayangkan.
Read More »
COVID-19 dan Narasi Agama
2020-05-08
Oleh : Noor Hasanah* Di awal tahun 2020, masyarakat dunia digegerkan oleh Coronavirus Disease atau yang lebih populer dengan singkatan Covid-19. Angka 19 menunjukan tahun,...
Read More »
Makna Idul Fitri Kembali ke Jati Diri Manusia
2018-06-28
Hakikat Idul Fitri adalah hari kembalinya umat manusia pada keaslian fitrahnya yang merupakan akar penciptaan manusia.
Read More »
Realisasi Tauhid Dalam Kehidupan
2019-06-24
Oleh: Abdullah Karim* Sebagai seorang muslim, kita dituntut untuk merealisasikan tauhid dalam kehidupan kita sehari-hari, karena tauhid merupakan ajaran dasar Islam yang di atasnya dibangun...
Read More »




