Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Untung Atau Buntung Saat Pandemi???

Untung Atau Buntung Saat Pandemi??? (How To Manage Our Finance In Crisis With Islamic Financial Planning)   Oleh  :  Atika Zahra Maulida*   #gaji80juta VS...
Read More »
Sungai

Memaknai Ibadah Puasa di Tengah Pandemi COVID-19

Oleh  :  Muhammad Zainal Abidin* Dalam sejarah dunia Islam, adanya wabah menular bukanlah hal yang baru. Potret ini dapat dilacak pada sejumlah karya yang dilahirkan...
Read More »
Sungai

Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring

Oleh: Muhammad Arif Billah*   Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat  tinggal saya. Kuliah...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish08 - header

Udah Dengar Sabyan ?

Duh, sejatinya, seni dan agama tidak terpisah, jika keduanya selaras.
Read More »
Sungai

Ciptakan Harmonisasi Pluralitas Beragama pada Era 4.0

Oleh : Huriyah* Indonesia adalah bagian dari bangsa di dunia yang berlandaskan pada nilai-nilai ketuhanan walaupun bukan negara agama, tetapi tidak terlepas dari baju agama....
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish13 - header

Asian Games 2018 Sebagai Pemersatu Bangsa dan Negara

Energy of Asia merupakan slogan Asian Games 2018 yang dibawa pada turnamen olahraga empat tahunan ini, artinya seluruh negara di Asia menyamakan persepsi menjaga solidaritas...
Read More »

Melawan Radikalisme Dengan GLS

Oleh  :  Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »
Sungai

Arif dalam Memaknai Amr Ma’ruf dan Nahy Munkar

Oleh : Dr. Wardani* Amr ma`ruf artinya menyuruh orang lain untuk melakukan kebaikan, “berdakwah”, atau mengkomunikasikan ajaran-ajaran Islam kepada orang lain. Sedangkan, nahy munkar berarti...
Read More »
Sungai

Lomba Untuk PAUD ?

Oleh: Ika Irayana, M.Pd.* Saat ini Lomba untuk anak usia dini adalah sesuatu yang sangat hits dan marak di laksanakan. Berbagai bentuk perlombaan di adakan...
Read More »
slot