
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Keberlanjutan Pimpinan
2014-04-17
Nor Azmi dan Mujiburrahman resmi menjabat sebagai Ketua dan wakil DEMA IAIN Antasari Banjarmasin menggantikan ketua dan wakil sebelumnya yakni M Ridha dan Mujiburrahman. Pelantikan...
Read More »
Islam Dan Moderasi Beragama
2020-09-15
Oleh : Rabiatul Adawiah* Apa sih moderasi beragama itu? Untuk menjawab pertanyaan ini maka kita harus mengetahui makna dari moderasi itu sendiri. Moderasi berasal dari...
Read More »
Prof Mujib, Puisi Rumi, dan Nyala Api
2024-05-13
Saat buku itu diluncurkan, masa kepemimpinan Prof Mujib tersisa kurang lebih 1,5 tahun (Mei 2024). Ketua LPM Prof. Dr. H. Syaugi Mubarak Seff, M.A., M.A.,...
Read More »
Makna Idul Fitri Kembali ke Jati Diri Manusia
2018-06-28
Hakikat Idul Fitri adalah hari kembalinya umat manusia pada keaslian fitrahnya yang merupakan akar penciptaan manusia.
Read More »
Capres – Nomics
2019-01-09
Mendekati Pilpres 2019. Kondisi tampak makin kikuk. Politik dan ekonomi saling berhimpit. Ekonomi panas, ongkos politik melangit. Birahi berkuasa selingkuh dengan pengusaha. Ibarat dua sisi...
Read More »
Meme Qur’ani: Vernakulasi Baru ala Generasi Milenial
2019-01-24
Pada akhirnya, meme Qur’ani sebagai bentuk vernakulasi ala generasi milenial menyimpan potensi sebagai media pertarungan berbagai ideologi dan kepentingan atas nama pesan agama.
Read More »
Menyikapi Bencana Alam
2019-07-15
Oleh: Wardani* Sebagaimana keberuntungan, bencana juga merupakan bagian dari kehidupan kita. Hidup tidak selalu beruntung, melainkan terkadang buntung. Salah satu bencana yang sering menimpa kita...
Read More »
Idul Fitri dan Masyarakat Muslim
2019-06-10
Oleh: Ahmad Muradi* Setelah berlalu bulan ramadhan yang diyakini sebagai bulan yang penuh berkah sebab di dalamnya terdapat sumber motivasi yang luar biasa yang dijanjikan...
Read More »
Menjamurnya Sekolah Islam Dalam Mengembalikan Kejayaan Islam
2019-09-16
Oleh: Sitti Rahmasari* Islamic Golden Age, mungkin kita pernah mendengar istilah ini atau mungkin juga pernah membaca atau bahkan mempelajarinya. Jika kita bahasakan islamic...
Read More »