
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Bekerja Sebagai Sendi Dalam Kehidupan
2019-07-31
Oleh: Sri Anafarhanah, MSI* Sayup-sayup sang mentari mulai menampakkan dirinya dengan sedikit malu ketika mega-mega merah mulai memudar dan akhirnya lenyap seiring dengan munculnya cahaya...
Read More »
Memahami Petunjuk Alquran
2019-08-21
Oleh: Abdullah Karim* Untuk dapat mengikuti petunjuk-petunjuk Alquran, memang kita harus belajar kepada orang yang ahli atau punya kompetensi di bidang ilmu-ilmu Alquran. Karena...
Read More »
Rasionalitas Nabi Ibrahim Dalam Beragama
2018-08-18
Kelebihan manusia atas makhluk lainnya adalah kepemilikannya terhadap akal yang harus terus dipergunakan untuk memeriksa, menilai, dan mengevaluasi setiap fase dari kehidupan, lebih-lebih masalah keberagamaan...
Read More »
Makna Idul Fitri Kembali ke Jati Diri Manusia
2018-06-28
Hakikat Idul Fitri adalah hari kembalinya umat manusia pada keaslian fitrahnya yang merupakan akar penciptaan manusia.
Read More »
Media Sosial dan Kamuflase Kebahagiaan
2019-07-08
Oleh: Afifah Linda Sari* Pernahkah terjebak akan tampilan fisik seseorang yang terlihat rupawan dengan pribadi yang menawan hingga kemudian sosoknya menjadi figur dan trend yang...
Read More »
Pendidikan Toilet Training Bagi Anak Usia Dini
2019-07-26
Oleh: Nuril Khasyi’in* Menjadi orang tua di era modern seperti saat ini mempunyai tantangan tersendiri. Kehidupan yang serba instan dan praktis tidak serta merta...
Read More »
Pelangi Itu Indah
2018-07-20
Sebagai orang dewasa yang sudah pandai menggunakan logika, maka “Pelangi yang Indah” bukan lagi sekedar lagu semata, tetapi ia mengajarkan sebuah makna bahwa perbedaan itu...
Read More »
Hijrah Palsu
2020-08-21
Oleh : Noor Hasanah* Istilah hijrah tidaklah asing bagi masyarakat Muslim. Dalam Alquran kata hijrah disebutkan beberapa kali. Diantaranya QS. Al Baqarah [2] : 218,...
Read More »
Islam Dan Moderasi Beragama
2020-09-15
Oleh : Rabiatul Adawiah* Apa sih moderasi beragama itu? Untuk menjawab pertanyaan ini maka kita harus mengetahui makna dari moderasi itu sendiri. Moderasi berasal dari...
Read More »