
Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
10442
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Pesan Isra Mikraj yang Tak Lekang Sepanjang Zaman
2025-01-31
Diskusi klasik tentang hal ini umumnya berkutat pada apakah Nabi Muhammad di-isra-mi’rāj-kan dengan fisik, roh (melalui mimpi), atau sebagai pengalaman mistik. Namun, persoalan penting terkait...
Read More »
Sungai Kearifan
Capres – Nomics
2019-01-09
Mendekati Pilpres 2019. Kondisi tampak makin kikuk. Politik dan ekonomi saling berhimpit. Ekonomi panas, ongkos politik melangit. Birahi berkuasa selingkuh dengan pengusaha. Ibarat dua sisi...
Read More »
Sikap Menghadapi Masa Sulit
2019-10-02
Oleh: Dzikri Nirwana* Dalam menjalani kehidupan ini, manusia pasti dihadapkan pada salah satu dari dua hal; kesenangan (yusrun), atau kesusahan (‘usrun). Dua hal ini...
Read More »
Bermedsos dengan Cerdas dan Berakhlak
2019-08-09
Oleh: Helma Nuraini* Dunia internet menawarkan kebebasan untuk mengakses informasi, menyalurkan ekspresi dan mewujudkan kreasi. Melalui mesin pencari, para pembelajar dimudahkan untuk mencari pengetahuan dari...
Read More »
Generasi Milenial Di Era Society 5.0 Dalam Bingkai Rahmatan Lil Alamin
2020-08-12
Oleh : Naita Novia Sari Saat ini hadirnya generasi milenial adalah sunnatullah, munculnya generasi ini sebagai akibat kemajuan sains dan teknologi. Generasi milenial adalah generasi...
Read More »
Antara Muslimah dan Tren Busana
2019-07-12
Oleh: Mufida Istati* Seringkali kita temui para pengunjung dari berbagai usia. Kelompok ibu-ibu, dewasa, remaja, anak-anak, dan grup keluarga menikmati akhir pekannya dengan mengunjungi pusat...
Read More »
Bukan Pseudo Komunikasi
2019-11-04
Oleh: Musyarrafah Sulaiman Kurdi* “Dan saat kami membuka mulut, semoga kami bukan hanya berkata-kata dalam bahasa manusia, melainkan juga bahasa malaikat, yang menyatakan, “mukjizat...
Read More »
Ayana Moon dan Muka Saya yang Haram
2020-09-28
Oleh : Rimayanti* Korean wave yang telah di- embrace oleh seluruh dunia berkat dukungan gila- gilaan dari Pemerintah Korea Selatan sukses menginvasi semua sektor. Apapun...
Read More »
Busana Muslim: Antar Trend Dan Syariat Di Tengah Zaman Modern
2019-10-04
Oleh: Muhammad Torieq Abdillah* Sebagai negara yang mempunyai enam agama resmi, Indonesia juga memiliki beragam budaya, suku, bahasa, dan lain sebagainya. Tak dapat dipisahkan...
Read More »
Memaknai Memakmurkan Mesjid
2019-09-03
Oleh: Dzikri Nirwana* Masjid adalah tempat yang paling baik di muka bumi. Masjid adalah rumah Allah swt., tempat yang sangat mulia dan sangat utama untuk...
Read More »