Berita Universitas
Penerimaan Mahasiswa Baru
Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin
40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni
Mengapa Kuliah di UIN Antasari?
01
Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.
02
Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.
03
Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)
Rubrik Rektor
Sungai Kearifan
Wajah Islam di UIN: Antara Transformasi, Ambiguitas, dan Harapan Baru
2025-11-17
TRANSFORMASI IAIN menjadi UIN adalah salah satu perubahan paling besar dalam sejarah pendidikan tinggi Islam Indonesia. Perubahan ini lahir dari kebutuhan zaman: membuka akses akademik...
Read More »
Sungai Kearifan
Air Bisa Mendengar
2020-07-03
Oleh : Khairiatul Muna* Beberapa pertanyaan yang menarik untuk diajukan dalam diskusi Islam dan Budaya banjar adalah: Pertama, Bagaimana Islam menyikapi suatu kebudayaan yang mungkin...
Read More »
Antara Dakwah Konvensional Dan Dakwah Media Daring
2019-09-27
Oleh: Muhammad Arif Billah* Beberapa waktu yang lalu, saya menyempatkan diri untuk ikut mendengarkan kuliah subuh ramadhan di mesjid lingkungan tempat tinggal saya. Kuliah...
Read More »
Memaknai Ibadah Puasa di Tengah Pandemi COVID-19
2020-05-13
Oleh : Muhammad Zainal Abidin* Dalam sejarah dunia Islam, adanya wabah menular bukanlah hal yang baru. Potret ini dapat dilacak pada sejumlah karya yang dilahirkan...
Read More »
Reorientasi Pajak dan Hutang: Antara Kepentingan dan Kewajiban Negara
2019-01-03
Kemampuan pemerintah dalam membayar hutang juga perlu diperhatikan di tengah depresiasi rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Depresiasi kurs rupiah juga mengalami kenaikan terhadap dollar,...
Read More »
Filantropi Islam : Indahnya Berbagi dengan Sesama
2018-06-08
Filantropi Islam pada dasarnya adalah bentuk pemberian yang dilandasi oleh rasa cinta kasih (kasih sayang), sehingga orang yang memberi benar-benar akan merasakan indahnya tindakan memberi....
Read More »
Membenci Vs Mencintai
2019-07-22
Oleh: Imadduddin* Sesungguhnya siapa saja yang mencintai seseorang karena orang tersebut menberinya sesuatu, maka dia tidaklah mencintai selain pemberian itu. Dan siapa yang mengatakan bahwa...
Read More »
Pendidikan Berbasis Islam Menuju Saleh-Smart Kids
2019-07-23
Oleh: Ratna Kartika Irawati* Dikutip dari detik.com, Azzalira Alayya Zahwa dan Alfi Fatimatuz Zahro merupakan siswa kelas X MIPA MAN 1 Kudus yang memperoleh juara...
Read More »
Kebaikan Versus Keburukan
2019-07-19
Oleh: Dr. Siti Aisyah, M.Ag.* Kebaikan dan keburukan adalah potensi yang ada pada setiap manusia. Nilai agama identik dengan kebaikan, sementara itu nilai keburukan identik...
Read More »
Melawan Radikalisme Dengan GLS
2020-08-05
Oleh : Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »




