Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Memahami Petunjuk Alquran

Oleh: Abdullah Karim*   Untuk dapat mengikuti petunjuk-petunjuk Alquran, memang kita harus belajar kepada orang yang ahli atau punya kompetensi di bidang ilmu-ilmu Alquran. Karena...
Read More »
Sungai

Media Sosial dan Kamuflase Kebahagiaan

Oleh: Afifah Linda Sari* Pernahkah terjebak akan tampilan fisik seseorang yang terlihat rupawan dengan pribadi yang menawan hingga kemudian sosoknya menjadi figur dan trend yang...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish22 - header

Capres – Nomics

Mendekati Pilpres 2019. Kondisi tampak makin kikuk. Politik dan ekonomi saling berhimpit. Ekonomi panas, ongkos politik melangit. Birahi berkuasa selingkuh dengan pengusaha. Ibarat dua sisi...
Read More »
Sungai

Nilai-nilai Pendidikan Kemasyarakatan dalam Bingkai Modernitas

Oleh: Anwar Hafidzi*    Christian Maier dari University of Bamberg berpendapat bahwa pada abad ke-21 ini, perkembangan keilmuan dan teknologi sudah menjerat kepribadian manusia yang...
Read More »
Sungai

Sadari Etika Curhat di Media Sosial

Oleh: Yulia Hairina, M.Psi, Psikolog* Hari gini, siapa sih yang tidak pernah bersentuhan dengan media sosial? dari bangun tidur sampai mau tidur lagi, wajib hukumnya...
Read More »
Sungai

Ramadhan, Hadiah Yang Indah

Oleh: Wahyudi Ibnu Yusuf*   Apa perasaan anda jika mendapat hadiah yang indah dari orang yang dikasihi? Tentunya akan senang dan gembira. Itu perasaan yang...
Read More »
Sungai

Menjadi Manusia Terbaik

Oleh: Hairul Hudaya*   Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain’. Hadis ini diriwayatkan oleh al-Tabrani dalam Mu’jam...
Read More »

Aneka Seni di Bahana

Tergabung dalam Sanggar Bahana Antasari IAIN Antasari Banjarmasin, mahasiswa yang menjadi komunitas seni di UKM itu, sangat merasakan manfaat bagi diri pribadi. Arief Rahman Heriansyah,...
Read More »

Asyiknya di Taman Kampus

Kampus tidak hanya sebagai tempat belajar tapi juga bersosialisasi. Tak heran jika banyak mahasiswa tidak begitu saja pulang setelah kuliah di kelas selesai, beberapa di...
Read More »
https://sidalis.bappeda.jatengprov.go.id/