Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Menjamurnya Sekolah Islam Dalam Mengembalikan Kejayaan Islam

Oleh: Sitti Rahmasari*   Islamic Golden Age, mungkin kita pernah mendengar istilah ini atau mungkin juga pernah membaca atau bahkan mempelajarinya. Jika kita bahasakan islamic...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish18 - header

Pendidikan Yang (Belum) Mendidik

Pendidikan (Islam) masih mengalami kekaburan makna, sehingga apapun hasilnya selalu ditimpakan kepada pendidikan. Karenanya, Tafsir menilai bahwa umat Islam belum memiliki teori-teori pendidikan Islam yang...
Read More »
Sungai

Antara Pasar Dan Masjid: Kesalehan Sosial Yang Tercecer

Oleh: Wardani*   Ada suatu kenyataan yang ironis. Di dalam sebuah masjid, di dekat tempat orang-orang shalat, di Jakarta terpampang tulisan yang mencolok “Titipkanlah barang–barang...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish10 - header

Islam dan Fenomena Hoax di Dunia Medsos

Untuk menjadi pembaca yang cerdas, tetap tuntutannya kita harus memiliki budaya literasi yang bagus, dan memperbanyak bacaan, serta tidak menjadikan informasi di media sosial sebagai...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish01 - header

Menaklukkan Sang “Pembajak”

Perlu kamu tau, saat marahmu memuncak, maka sesungguhnya otak warasmu sedang “terbajak”. Marah sedang “membajak” logika, sementara otakmu menjadi tumpul tak mampu berpikir dengan jernih.
Read More »
Sungai

Menjadikan Ramadhan Sepanjang Tahun

Oleh: H. Masrawan* RAMADHAN adalah bulan istimewa, penuh keutamaan dan berkah. Itulah sebabnya dalam sebuah hadis Rasulullah SAW mengatakan, “Seandainya umat manusia mengetahui pahala ibadah...
Read More »
Sungai

Mengelola Perbedaan, Menuai Rahmat

Oleh: Wardani* Realitas umat kita ini beragam, tidak hanya suku-sukunya, melainkan juga agama-agamanya. Bahkan, dalam satu agama pun ada keragaman. Dalam agama Islam, ada aliran-aliran:...
Read More »
Sungai

Arif dalam Memaknai Amr Ma’ruf dan Nahy Munkar

Oleh : Dr. Wardani* Amr ma`ruf artinya menyuruh orang lain untuk melakukan kebaikan, “berdakwah”, atau mengkomunikasikan ajaran-ajaran Islam kepada orang lain. Sedangkan, nahy munkar berarti...
Read More »
Sungai

Menyikapi Bencana Alam

Oleh: Wardani* Sebagaimana keberuntungan, bencana juga merupakan bagian dari kehidupan kita. Hidup tidak selalu beruntung, melainkan terkadang buntung. Salah satu bencana yang sering menimpa kita...
Read More »
https://dsi.unair.ac.id/