Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

40
Program Studi
11030
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
33302
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Sungai Kearifan

Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M.Ag. (Guru Besar FTK UIN Antasari), Foto diambil saat seminar 3 November 2025 (Foto:Humas)

Membangun Keunggulan Tanpa Kehilangan Jati Diri: Urgensi Visi Rektor dalam Transformasi PTKI di Abad 21

LANSKAP pendidikan tinggi global di dekade ketiga abad ini sedang mengalami pergeseran dahsyat yang tak terelakkan. Bagi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI), tantangan ini menjadi...
Read More »

Sungai Kearifan

PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish14 - header

Nabi Ibrahim Sang Kekasih Allah: Lambang Citra Keimanan Sepanjang Masa

Sesungguhnya ayat-ayat al-Qur’an dan hadits-hadits lebih banyak porsinya membicarakan idealisme keluarga dan rumah tangga daripada bicara politik.
Read More »
Sungai

Antara Fisik Dan Amal

Oleh  :  Dr. Hairul Hudaya, M.Ag.*   Dalam salah satu sabdanya, Nabi Muhammad SAW. menyatakan : عَنْ أَبِى هُرَيْرَةَ قَالَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ -صلى الله...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish28 - header

Mengembangkan Kecerdasan Sosial – Febrianawati Yusup

  MENGEMBANGKAN KECERDASAN SOSIAL: JANGAN HANYA INGIN DIMENGERTI, TAPI MENGERTILAH oleh: Febrianawati Yusup*   Saat mendengar kata kecerdasan sosial, pastilah kita sudah membayangkan tentang kecerdasan...
Read More »
Reviu Buku Pak Rektor Pendidikan Era Digital oleh Zaprulkhan

Pendidikan Era Digital

TIDAK begitu banyak akademisi yang tetap mampu produktif dalam menulis walaupun sudah menjadi pejabat, apalagi jabatan tertinggi kampus sebagai seorang Rektor. Tidak begitu banyak juga...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish29 - header

Meditasi Jiwa (Cara Efektif Maksimalkan Kecerdasan Manusia) – Aulia Aziza

MEDITASI JIWA: CARA EFEKTIF MAKSIMALKAN KECERDASAN MANUSIA oleh: Aulia Aziza*   Selama ini banyak orang beranggapan bahwa cara efektif untuk menyegarkan pikiran atau untuk mendapatkan...
Read More »
Sungai

“Tradisi“ Mudik Bagi Perekonomian

Oleh: Elida Mahriani, SEI., MM.*  Sudah menjadi kebiasaan dan “tradisi” bagi masyarakat di negara kita setelah menjalani satu bulan ibadah puasa di bulan ramadhan, terasa...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish27 - header

Si Penyebar HOAX? Si Kurang Malam Tidurnya dan Kurang Jauh Mainnya

Si penyebar hoax biasanya akan meminta orang lain untuk menyebarkan dan memviralkan info hoax yang disebarkannya dengan iming-iming pahala, iming-iming bertambah pulsa, iming-iming baterai handphone...
Read More »
Sungai

Maharagu Bahasa, Maharagu Budaya

Oleh: Lukmana*    “Kamu dari mana saja? Saya dari tadi kujuk-kujuk mencari kamu.” Sapa teman saya, yang ternyata sedari tadi ia disibukkan dengan mencari saya...
Read More »
Sungai

Keluarga Benteng Utama Mencegah Radikalisme

Oleh : Tarwilah* Semakin maraknya paham radikal di tengah-tengah masyarakat, perlu mendapatkan perhatian yang serius dari semua kalangan, baik dari tokoh masyarakat, tokoh agama, pemerintah...
Read More »
slot