Back

Penerimaan Mahasiswa Baru

Mari bergabung bersama kami di UIN Antasari Banjarmasin

39
Program Studi
12081
Mahasiswa Aktif
25
Guru Besar
28650
Alumni

Mengapa Kuliah di UIN Antasari?

01

Pendidikan dan pengajaran yang unggul dalam berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi dengan kebangsaan, berbasis karakter dan kearifan lokal, serta berwawasan global.

02

Berbagai fasilitas kampus disediakan untuk mendukung mahasiswa mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik. Didukung dengan kampus di Banjarmasin dan Banjarbaru seluas lebih dari 70 hektar.

03

Alumni mendapatkan pekerjaan pertama: 48% (kurang dari 6 bulan); 48% (6-18 bulan); 4% (lebih dari 18 bulan). (TS 2022)

Kearifan Lokal Unggulan

Wisdom Seekers

Toonme Dr. Muhammad Rusydi, M.Ag. (oleh Achmad Magfur)

Aku, Ramadan, dan Idulfitri

Dihitung dari 27 Ramadhan, tidak lama lagi Idul Fitri akan tiba. Hatiku tercabik-cabik, khawatir dan gundah bahwa hari itu akan tiba. Aku berharap agar hari...
Read More »

Sungai Kearifan

Sungai

Maharagu Bahasa, Maharagu Budaya

Oleh: Lukmana*    “Kamu dari mana saja? Saya dari tadi kujuk-kujuk mencari kamu.” Sapa teman saya, yang ternyata sedari tadi ia disibukkan dengan mencari saya...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish09 - header

Rasionalitas Nabi Ibrahim Dalam Beragama

Kelebihan manusia atas makhluk lainnya adalah kepemilikannya terhadap akal yang harus terus dipergunakan untuk memeriksa, menilai, dan mengevaluasi setiap fase dari kehidupan, lebih-lebih masalah keberagamaan...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish29 - header

Meditasi Jiwa (Cara Efektif Maksimalkan Kecerdasan Manusia) – Aulia Aziza

MEDITASI JIWA: CARA EFEKTIF MAKSIMALKAN KECERDASAN MANUSIA oleh: Aulia Aziza*   Selama ini banyak orang beranggapan bahwa cara efektif untuk menyegarkan pikiran atau untuk mendapatkan...
Read More »
Sungai

Di Balik Kata “Selamat”

Oleh: Jamal Syarif* Hampir dapat dipastikan ketika seseorang berhasil mendapatkan sebuah jabatan atau kedudukan, masyarakat atau orang-orang di sekitarnya memberikan ucapan selamat kepada yang bersangkutan....
Read More »
Sungai

Syarat Moderasi Beragama

Oleh  :  Imadduddin* Kementerian Agama Republik Indonesia mendefinisikan moderasi beragama sebagai cara pandang, sikap dan perilaku di tengah-tengah di antara pilihan yang ektrem. Ekstrim yang...
Read More »

Melawan Radikalisme Dengan GLS

Oleh  :  Ahmad Syawqi Isu radikalisme dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan. Radikalisme yang berarti paham atau aliran yang...
Read More »
PUSLIT - Tulisan Islam Populer_publish28 - header

Mengembangkan Kecerdasan Sosial – Febrianawati Yusup

  MENGEMBANGKAN KECERDASAN SOSIAL: JANGAN HANYA INGIN DIMENGERTI, TAPI MENGERTILAH oleh: Febrianawati Yusup*   Saat mendengar kata kecerdasan sosial, pastilah kita sudah membayangkan tentang kecerdasan...
Read More »

Intelektualitas Hanya Bagian Terkecil

Manusia dulunya danggap sebagai homo sapiens (spesies yang berfikir), anggapan ini ternyata dianggap keliru, Visi baru para ilmuan menemukan, intelektualitas manusia hanya merupakan bagian terkecil...
Read More »
Sungai

Busana Muslim: Antar Trend Dan Syariat Di Tengah Zaman Modern

Oleh: Muhammad Torieq Abdillah*   Sebagai negara yang mempunyai enam agama resmi, Indonesia juga memiliki beragam budaya, suku, bahasa, dan lain sebagainya. Tak dapat dipisahkan...
Read More »